Rabu, 10 September 2014

Aplikasi kompresi video (Size) : Sekilas tentang Free Video Compressor dan cara installnya

Free Video Compressor adalah software gratis dan ringan untuk kompres video. Free Video Compressor dapat membantu kamu dengan mudah mengkompres file video untuk menghemat ruang disk PC atau perangkat mobile kamu. Software ini dapat bekerja dengan banyak format video populer, seperti MP4 (MPEG), WMV, FLV, AVI, MOV, MKV, ASF, MPG, RMVB (RM) dan banyak lagi.

aplikasi kompres video Free Video Compressor memiliki tampilan yang sederhana sehingga sangat mudah digunakan, klik tombol "Open" untuk memilih file video, kemudian menetapkan ukuran video yan diinginkan, akhirnya, klik tombol "Compress" untuk memulai kompres video.

Download Free Video Compressor Di Sini

1) Pertama, klik setup freevideocompressor

2) Setelah itu maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini :


3) dan setelah klik next maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini (persetejuan)


4) kemudian klik next lagi maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini (tempat dimana anda ingin menyimpan aplikasi freevideocompressor tersebut


5) setelah klik next lagi maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini (ini untuk membuat program shortcut dari aplikasi freevideocompressor ke start menu)


6) setelah klik next lagi maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini (ini untuk membuat program shortcut dari aplikasi freevideocompressor ke desktop apabila kotak kecil di klik , apabila tidak di ceklist maka aplikasi tidak akan ada di desktop)


7) kemudian klik next lagi , maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini , dalam hal ini aplikasi siap diinstall ke komputer / laptop kita , maka klik install


8) setelah klik install maka akan muncul tampilan seperti dibawah , dalam hal ini adalah proses penginstallan program free video compressor ke komputer / laptop kita


9) setelah proses selesai maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini , klik "Launch Free Video Compressor" apabila ingin langsung membuka aplikasi setelah diklik finish , apabila tidak di klik maka aplikasi tidak langsung dibuka setelah di klik finish


10) dibawah ini adalah tampilan aplikasi Free Video Compressor



Tidak ada komentar: